Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

Konfigurasi Web Server Dan Simulasi Vlan Pada Cisco Packet Tracer

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM Nama : Lutfi Islami Nim   : 1711016310009 Judul Praktikum : Konfigurasi Web Server Dan Simulasi Vlan Pada Cisco Packet Tracer       Hasil & Pembahasan Praktikum : Pada praktikum kelima jaringan komputer ini membahas tentang konfigurasi webserver dan simulasi jaringan vlan pada cisco packet tracer. Hasil yang didapatkan yaitu prakikan dapat membuat simulasi jaringan webserver yang menggunakan satu PC sebagai end-user atau client dan satu server. PC disini dapat ditambah sesuai dengan keperluan. Selain itu, praktikan juga diajarkan untuk membuat simulasi jaringan VLAN dengan menggunakan 1 router, 1 switch, 2 server dan 10 PC yang terbagi menjadi dua jaringan yang berbeda. Prosedur Praktikan : A.       Simulasi jaringan webserver 1.          Untuk membuat jaringan web server, gunak

Pengenalan Subnet Mask dan Membuat Jaringan Wireless pada Cisco Packet Tracer

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM Nama : Lutfi Islami Nim   : 1711016310009 Judul Praktikum : Pengenalan Subnet Mask dan Membuat Jaringan Wireless pada Cisco Packet Tracer       Hasil & Pembahasan Praktikum : Praktikum kali ini mengenai pembelajaran mengenai apa itu subnet mask dan tutorial membuat simulasi jaringan wireless pada Cisco Packet Tracer. Dengan adanya praktikum kali ini diharapkan praktikan dapat mengetahui maksimal user yang bisa ditampung pada jaringan dan perhitungan subnet mask berdasarkan basisnya. Membangun sebuah jaringan DHCP pada kelas C adalah dengan menambahkan beberapa PC dan ada sebuah servernya. Server mengatur banyaknya PC yang akan terhubung ke jaringannya dan membagikan IP address ke PC yang terhubung tersebut serta pembagian subnet mask. Jaringan wireless kita menggunakan sebuah access point untuk menggantikan kabel

Jaringan Client-Server dan Jaringan Router pada Cisco Packet Trace

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM Nama : Lutfi Islami Nim   : 1711016310009 Judul Praktikum : Jaringan Client-Server dan Jaringan Router pada Cisco Packet Tracer   Hasil & Pembahasan Praktikum : DHCP adalah kepanjangan dari Dynamic Host Configuration Protocol.DHCP adalah protocol yang berbasis arsitektur client/server yang dipakai untuk memudahkan pengalokasian alamat IP dalam satu jaringan. Membangun sebuah jaringan DHCP pada kelas C adalah dengan menambahkan beberapa PC dan ada sebuah servernya. Server mengatur banyaknya PC yang akan terhubung ke jaringannya dan membagikan IP address ke PC yang terhubung tersebut serta pembagian subnet mask. Jaringan wireless kita menggunakan sebuah access point untuk menggantikan kabel dan WLAN card yang terpasang pada perangkat pada PC dan access point. Selanjutnya kita bisa saling menghubungkan