Langsung ke konten utama

Mikrotik


LAPORAN HASIL PRAKTIKUM

Nama
: Lutfi Islami
Nim 
: 1711016310009

Judul Praktikum : Mikrotik
    Hasil & Pembahasan Praktikum :
Pada praktikum keenam jaringan komputer ini membahas tentang Mikrotik. Mikrotik adalah sistem operasi Linux base yang diperuntukkan sebagai network router. Didesain untuk memberikan kemudahan bagi penggunanya. Administrasinya bisa dilakukan melalui Windows Application (WinBox). Selain itu instalasi dapat dilakukan pada Standard komputer PC (Personal Computer). Praktikan diajarkan bagaimana menkonfigurasi mikrotik dengan WinBox agar bisa di konfigurasi dari perangkat laptop. Praktikan juga diajarkan menkonfigurasi dhcp dan konfigurasi firewallnya.
Prosedur Praktikan :
1.        Pertama hidupkan dan koneksikan perangkat ke Laptop dengan menggunakan kabel LAN.
2.      Kemudian selanjutnya buka aplikasi WinBox dan tuliskan Mac Address perangkat mkrotik, jika perangkat sudah ditemukan klik Connect..
3.      Kemudian atur IP Address dengan mengklik IP pada tab sebelah kiri dan kemudian tambah alamat IP baru.
4.      Kemudian atur setting DNS menggunakan 8.8.8.8 dan 8.8.4.4.
5.      Selanjutnya setting firewall, pada tab Firewall pilih NAT, kemudian pada tab Action pilih Masquerade

6.        Selanjutnya adalah setting DHCP server, pilih DHCP server dan buat setting baru, pilih port yang digunakan.
                       
7.        Selanjutnya atur DHCP address dan Gateway dan simpan.
                       
8.        Terakhir, melakukan pengujian, pada laptop buka Control Panel -> pengaturan Networks and Sharing Center. Buka Properties Ethernet, kemudian buka properties TCP/IPv4. Atur supaya IP Address diperoleh secara otomatis atau DHCP.
                       
Diagnosa dan Troubleshooting Masalah :
Masalah yang terjadi pada saat praktikum ini yaitu MAC Address yang tidak terbaca di aplikasi Mikrotik WinBox Loader karena kabel UTP tidak terhubung dengan laptop sehingga harus menggunakan kabel yang lain.
Kesimpulan Percobaan :
1.      MikroTik adalah sistem operasi dan perangkat lunak yang dapat digunakan untuk menjadikan komputer manjadi router network yang handal, mencakup berbagai fitur yang dibuat untuk ip network dan jaringan wireless, cocok digunakan oleh ISP dan provider hotspot.
2.      Mikrotik didesain untuk mudah digunakan dan sangat baik digunakan untuk keperluan administrasi jaringan komputer seperti merancang dan membangun sebuah sistem jaringan komputer skala kecil hingga yang kompleks sekalipun.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Konfigurasi Dasar Linux Debian

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM Nama : Lutfi Islami Nim   : 1711016310009 Judul Praktikum : Konfigurasi Dasar Linux Debian       Hasil & Pembahasan Praktikum : Pada praktikum ini membahas tentang konfigurasi dasar debian menggunakan debian OS (Operating System)   di VirtualBox . Linux Debian merupakan sistem   operasi yang fungsinya bisa sebagai server jaringan atau pengatur proses jaringan seperti router dan yang lainnya..   Prosedur Praktikan : 1.         Login dengan akun root agar mendapatkan akses super user.. 2.       Kemudian masukan perintah nano /etc/network/interfaces untuk mengkonfigurasi ip dan atur seperti berikut. 3.       Setelah itu restart network service dengan perintah service networking restart 4.       Selanjutnya cek apakah berhasil dengan perintah ifconfig. 5.       Kemudian install bin

Keamanan Jaringan dengan Mikrotik - Laporan Praktikum Jaringan Komputer (Lutfi Islami)

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM Nama : Lutfi Islami Nim   : 1711016310009 Judul Praktikum : Keamanan Jaringan dengan Mikrotik       Hasil & Pembahasan Praktikum : Pada praktikum kali ini, praktikan diajarkan untuk mengamankan jaringan di bagian firewall dengan mengimplementasikan firewall filtering layer7. Firewall tidak hanya digunakan untuk melakukan blok client agar tidak dapat mengakses resource tertentu, namun juga digunakan untuk melindungi jaringan local dari ancaman luar, misalnya virus atau serangan hacker.   Prosedur Praktikan : 1.         Hubungkan mikrotik dan gunakan winbox untuk memastikan terhubung ke internet, untuk memblokir situs. 2.       Kemudian pada bagian IP buka Firewall lalu buka layer7 protocols. 3.       Pada layer7 protocols tambahkan. Isi nama dan

Konfigurasi Web Server Dan Simulasi Vlan Pada Cisco Packet Tracer

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM Nama : Lutfi Islami Nim   : 1711016310009 Judul Praktikum : Konfigurasi Web Server Dan Simulasi Vlan Pada Cisco Packet Tracer       Hasil & Pembahasan Praktikum : Pada praktikum kelima jaringan komputer ini membahas tentang konfigurasi webserver dan simulasi jaringan vlan pada cisco packet tracer. Hasil yang didapatkan yaitu prakikan dapat membuat simulasi jaringan webserver yang menggunakan satu PC sebagai end-user atau client dan satu server. PC disini dapat ditambah sesuai dengan keperluan. Selain itu, praktikan juga diajarkan untuk membuat simulasi jaringan VLAN dengan menggunakan 1 router, 1 switch, 2 server dan 10 PC yang terbagi menjadi dua jaringan yang berbeda. Prosedur Praktikan : A.       Simulasi jaringan webserver 1.          Untuk membuat jaringan web server, gunak